HMBM "CHETIKRAHAYU" ITERA

HMBM
"CHETIKRAHAYU"
Himpunan Mahasiswa Teknik Biomedis "Chetikrahayu" ITERA merupakan organisasi kemahasiswaan sebagai wadah pengembangan segala potensi melalui semangat kemandirian, kreativitas, intelektualitas, serta integritas.
KETUA MPA
Muhammad Faris Abiyyu

KETUA HIMPUNAN
Muamar Syahti Prawira Marga

senator
Nazwa Sakhila Tarigan

KABINET
LUVICTO
Kabinet LUVICTO, singkatan dari “Lux Victoriae” atau Cahaya Kemenangan, hadir sebagai terang dalam perjuangan, membawa HMBM Chetikrahayu ITERA menuju masa depan inovatif, mandiri, dan profesional. Berlandaskan nilai kritis, kreatif, dan jujur, LUVICTO mendorong potensi individu dengan integritas serta membangun harmoni demi kejayaan almamater dan masyarakat.

BIOMEDIS
NEWS

HMBM Menggelarkan Kegiatan Dies Natalis BME X HMBM 2024

Rektor Menghadiri Kegiatan BIONE 2.0 Yang Diselenggarakan Oleh HMBM

HMBM "Chetikrahayu" ITERA Mengadakan Studi Banding Dengan HMTB Telkom University Purwokerto
AGENDA
KEGIATAN

Skill-Up Academy LAPAS: Latihan Aplikasi Ansys Sistematis

HEXABION: HMBM Explore Itera's Student Association

BIOMEDICAL EXHIBITION
BM PROUD

Tim mahasiswa Teknik Biomedis ITERA memperoleh Honorable Mention 3 dalam perlombaan BIEPC sebagai rangkaian acara Dies Natalis BME x HMBM 2024.

Tim mahasiswa Teknik Biomedis ITERA meraih Juara 3 dalam perlombaan BIEPC dalam rangkaian acara Dies Natalis BME x HMBM 2024.

Tim mahasiswa Teknik Biomedis ITERA memperoleh Best Design dalam perlombaan BIEPC sebagai rangkaian acara Dies Natalis BME x HMBM 2024.
STAFF AWARDEE

Staff Awardee Bulan November 2024

Staff Awardee Bulan Desember 2024

Staff Awardee Of The Year Tahun 2024
KOLOM ASPIRASI

KASURA
Kamis Suara Aspirasi merupakan program kerja Kesenatoran HMBM Chetikrahayu ITERA sebagai wadah aspirasi bagi seluruh Mahasiswa Teknik Biomedis ITERA terkait isu-isu yang terjadi.

MAJELIS PERWAKILAN ANGGOTA
MPA
Majelis Perwakilan Anggota (MPA) adalah majelis tertinggi yang melaksanakan kedaulatan legislatif HMBM ITERA. Secara garis besar MPA memiliki peran sebagai suatu badan kelengkapan dalam himpunan yang mengurusi bagian musyawarah, perumusan aturan, pengesahan hingga pengawasan fungsi dari badan pengurus harian dengan berlandaskan AD/ART yang berlaku

Feby Octaviany
KOMISI 1
Berfokus pada kegiatan yang berhubungan dengan persidangan, musyawarah dan pemira yang ada di HMBM Chetikrahayu ITERA

Azzahra Putri Fadia
KOMISI 2
Berfokus pada kegiatan yang berhubungan dengan aspirasi, advokasi dan informasi.

Faiza Az Zahra
KOMISI 3
Berfokus pada kegiatan yang berhubungan dengan perbaikan sistem dan pengawasan badan pengurus himpunan.
HMBM
KESENATORAN
Senator merupakan wadah bagi para wakil mahasiswa untuk menyuarakan aspirasi bagi kepentingan mahasiswa yang berperan sebagai badan legislatif kampus dalam membuat peraturan serta sebagai pengontrol kinerja eksekutif yang dijalankan oleh KM ITERA.


Yulia Dian Fahri
KOMISI 1
Komisi 1 sebagai wadah kajian isu dan aspirasi mahasiswa

Sesi Ulfah Salsabila
KOMISI 2
Komisi 2 menyediakan wadah informasi bagi massa Teknik Biomedis
KEGIATAN
Jalan Terusan Ryacudu, Desa Way Hui, Kecapatan Jati Agung, Lampung Selatan 35365
© HMBM "CHETIKRAHAYU" ITERA